Image of GAMBARAN POLA TIDUR PADA PASIEN HIPERTENSI DI RSUD dr. SOEDONO MADIUN

Text

GAMBARAN POLA TIDUR PADA PASIEN HIPERTENSI DI RSUD dr. SOEDONO MADIUN



Rahayu, Mei Sindi Yunita, (2023) Gambaran Pola Tidur Pada Pasien Hipertensi Di
RSUD Dr. Soedono Madiun. Karya Tulis Ilmiah. Program Studi D3
Keperawatan Blitar, Jurusan Keperawatan Politeknik Kesehatan Kemenkes
Malang. Pembimbing: Ns. Arif Mulyadi., M.Kep.
Penyakit dibedakan menjadi farian berbeda ada yang penulurannya secara langsung
dan sebaliknya, akan tetapi dalam pembahsan ini adalah penyakit yang tidak
menular bagian masalah utama di seluruh dunia saat ini, termasuk hipertensi.
Gangguan tidur yang menjadi salah satu faktor dari tekanan darah tinggi. Seseorang
yang kurang tidur akan mengalami gangguan fisiologis juga psikologis individu
manusia. Metode penelitian penulis menggunakan adalah Deskriptif dengan
pendekatan cross sectional dengan 33 responden diambil dengan teknik pursove
sampling. Penelitian ini adalah seluruh pasien hipertensi di Ruang Wijaya Kusuma
E RSUD dr. Soedono Madiun. Pada 23 januari – 11 Maret 2023 yaitu sebanyak 33
orang. Teknik analisis data menggunakan penelitian univariat dan analisisnya
berupa deskriptif. Peniltian yang ditemukan bahwa hampir seluruh dari responden
mengalami kualitas tidur yang sangat kurang sekali, sebanyak 90,9%, cukup
sebanyak 6,0%, dan rendah 3,0%. Responden memiliki tidur kualitas yang kurang
karena ada beberapa kebutuhan dasarnya yang mengganggu tidur seperti sering

bangun pergi kamar mandi waktu malam hari, rasa sakit (nyeri) di badan atau pegal-
pegal, batuk, suara yang keras di rumah sakit, dan merasa kepanasan atau

kedinginan. Maka dari itu pola tidur sangat baik dan penting untuk menjaga
kesehatan seseorang dengan mengoptimalkan kualitas dan kuantitas tidur.
Kata kunci: pola tidur, hipertensi


Ketersediaan

Tidak ada salinan data


Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
-
Penerbit : Blitar.,
Deskripsi Fisik
-
Bahasa
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
NONE
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this